Kamis, 25 November 2010

Profil Sekolah










Logo SMK Penerbangan Dirghantara

Profil Sekolah

SMK Penerbangan Dirghantara didirikan pada Tahun 2005 yang bertempat di lokasi yang sangat strategis yaitu di Jl. Seneca Komplek STPI (Sekolah Tinggi Penerbangan Indonesia) Curug Kabupaten Tangerang.

Visi
"Menyiapkan teknisi handal di bidang Mesin dan Rangka Pesawat Udara (Airframe & Powerplant)  dan Eletric Avionic Instrumentation yang profesional, bertanggung jawab dan mertabat"

Misi 
  1. Menyelenggarakan Pendidikan yang tamatannya siap dan mampu bersaing memasuki dunia kerja, mampu mengembangkan sikap profesional di bidang keahlian Mesin dan Rangka Pesawat Udara dan Electric Avionic Instrumentation. 
  2. Menyelenggarakan pendidikan yang tamatannya mampu meniti karier, berwawasan wirausaha, berbudaya dan mampu menerapkan IPTEK dan IMTAQ.